Arsip:

PencegahanCOVID-19

Yuk Ketahui Efek Hand Sanitizer!

HPU UGM. Penggunaan berlebih hand sanitizer atau cairan pembersih tangan seringkali menimbulkan efek samping, seperti iritasi pada kulit. Penggunaan yang berlebihan dapat mengurangi minyak alami yang  diproduksi oleh kulit. Kulit menjadi kering sehingga lebih rentan terhadap infeksi. ...  read more

COVID-19 PODCAST: Bolehkah Melayat?

HPU UGM. Kewaspadaan dan pencegahan terhadap COVID-19 memang harus ditingkatkan. Akan tetapi jika ternyata kita diharuskan melayat Orang Dalam Pengawasan (ODP), Pasien Dalam Pengawasan (PDP), atau mungkin saja pasien yang sudah positif COVID-19 bagaimana ya? Apakah diperbolehkan?
Simak info dan podcast berikut! ...  read more

Call Center COVID-19

HPU UGM. Universitas Gadjah Mada membuka layanan call center mengenai COVID-19. Kami menyediakan informasi umum, tindakan pencegahan, dan juga tindakan yang perlu dilakukan untuk melawan COVID-19. Kami juga membantu, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i ada yang merasa khawatir dan merasa dirinya terinfeksi COVID-19, untuk mendapatkan arahan lebih lanjut. ...  read more

Serba Serbi COVID-19

HPU UGM. Saat ini banyak media informasi yang membahas mengenai pandemik COVID-19. Kita harus pintar memilah-milah informasi yang tepat dan benar. Yuk simak serba-serbi COVID-19! ...  read more

Tahukah Kamu Apa itu Transmisi Lokal?

HPU UGM. Dalam situasi pandemik COVID-19 ini, seringkali kita menemukan istilah transmisi lokal dalam beberapa informasi yang diberikan baik oleh pemerintah maupun instansi terkait. Contohnya pada berbagai skrining / pemeriksaan mandiri yang menyebutkan daerah dengan transmisi lokal. ...  read more

COVID-19 PODCAST: Seluk Beluk COVID-19

HPU UGM. Masih memiliki pertanyaan terkait Covid-19? Simak podcast Eps. 1 tentang “Apakah coronavirus menular melalui udara (airborne transmission)?” berikut yuk! Narasumber kali ini adalah dr. Riris Andono Ahmad, MPH, Ph.D. ...  read more